Pidato Prabowo di KTT Yordania: Kemerdekaan Palestina adalah Solusi Utama Konflik Gaza
Amman, Yordania – Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih Indonesia, Prabowo Subianto, menegaskan bahwa kemerdekaan Palestina merupakan solusi utama dalam menyelesaikan konflik yang berkepanjangan di Jalur Gaza. Pidato Prabowo di KTT menyampaikan Call for Action: Urgent Humanitarian Response for Gaza yang berlangsung di Amman,